POTRET Online
  • Home
  • Artikel
  • Puisi
  • Sastra
  • Aceh
  • Literasi
  • Esai
  • Perempuan
  • Menulis
  • POTRET
  • Haba Mangat
  • Kirim Tulisan
No Result
View All Result
  • Home
  • Artikel
  • Puisi
  • Sastra
  • Aceh
  • Literasi
  • Esai
  • Perempuan
  • Menulis
  • POTRET
  • Haba Mangat
  • Kirim Tulisan
No Result
View All Result
POTRET Online
No Result
View All Result
  • Home
  • Artikel
  • Puisi
  • Sastra
  • Aceh
  • Literasi
  • Esai
  • Perempuan
  • Menulis
  • POTRET
  • Haba Mangat
  • Kirim Tulisan

Celana Dalam

Don ZakiyamaniOleh Don Zakiyamani
January 25, 2025
Celana Dalam
🔊

Dengarkan Artikel

Suatu hari seorang teman bertanya soal celana dalam. “Beli di mana dan mengapa desainnya terlalu melindungi itu”, tanya teman yang senang becanda. Sejenak berpikir sambil tersenyum.

Fungsi celana dalam sebenarnya untuk apa. Sejak kapan manusia menggunakan celana dalam. SIlakan searching di internet.

Kemudian pertanyaan celana dalam itu mampu memutar ingatan pasca tsunami. Saat itu bersama para junior mendirikan tenda di kampus. Berbekal kemampuan oral bahasa inggris kami berkolaborasi dengan NGO/LSM Asing.

Di tenda itu kami mendapat bantuan pangan dan pakaian. Kami bagikan ke teman-teman korban tsunami. Nah saat pembagian pakaian, salah satu yang kami bagikan celana dalam dan kutang.

Kebetulan kami semua cowok lugu dan polos. Dan terjadilah apa yang sudah kami prediksi. Beberapa pakaian dalam yang dibagikan tidak sesuai ukuran.

Akhirnya kami serahkan untuk mereka memilih sendiri sesuai ukuran. Setelah itu kami pun membebaskan mereka memilih, tidak dipaketkan lagi.

Kembali ke celana dalam, sepertinya celana dalam memang berperan menjaga. Celana dalam rela dikotori oleh noda dari luar maupun oleh yang dijaganya sendiri. Celana dalam setidaknya menjaga marwah yang dijaga.

Related Postingan

103 Jenderal Melawan Gibran, Opera Sabun Rasa Demokrasi
Artikel

103 Jenderal Melawan Gibran, Opera Sabun Rasa Demokrasi

April 26, 2025
91
Om Bus-Syaikh Fadil: Pahlawan atau Pengumbar Janji?
Aceh

Abu MUDI vs Abu Paya Pasi

November 22, 2024
81
Aceh, Perempuan dan Golput
Artikel

Aceh, Perempuan dan Golput

February 27, 2023
60
Ahlan Wa Sahlan Perubahan
Analisis

Ahlan Wa Sahlan Perubahan

April 28, 2023
54
ANIES BASWEDAN DI PUSARAN POLITIK
Analisis

ANIES BASWEDAN DI PUSARAN POLITIK

May 20, 2023
56

📚 Artikel Terkait

SEKOLAH FAVORITKU

Saman Gayo

Rempang Air Mata Luka

Puisi Tak Bisa Menghentikan Perang

Tugas celana dalam selesai setelah dirinya kotor. Digantilah ia dengan celana dalam lainnya. Begitulah nasib celana dalam, dapat diganti kapan pun meski setia melindungi tuannya.

Celana dalam dan orang dalam kiranya tak jauh beda. Sama-sama melindungi, memiliki akses terdekat terhadap yang dilindungi. Celana dalam yang baik membuat yang dilindungi nyaman. Begitu pula orang dalam.

Merek celana dalam berbeda-beda, beda kualitas beda pula harganya. Pun demikian dengan orang dalam. Ada yang merek partai, awak gampong, organisasi dan merek tiruan.

Jelang pelantikan gubernur Aceh, para orang dalam mulai berhitung. Mencari korban , mereka yang gila jabatan akan siap menyuap ratusan juta bahkan milyaran. Tergantung dinas yang diinginkan. Praktek ini sudah lama terjadi, bisa jadi selama kita bercelana dalam.

Cerita meritokrasi hanya dikenal di dunia pendidikan. Itu pun mulai lenyap. Beberapa institusi pendidikan malah mempraktekkan orang dalam ketika rekrutmen siswa. Ada kuota khusus untuk mereka yang memiliki uang.

Sayangnya, praktek ini dianggap biasa saja. Politik uang lebih terkenal dibanding pendidikan uang. Padahal, politik uang setiap 5 tahun sementara suap menyuap rekrutmen siswa setiap tahun.

Bahkan dalam proses seleksi kepala sekolah, persoalan uang pelicin seperti kentut. Baunya dapat kita rasakan meski tak tahu dubur siapa. Pastinya itu bau kentut bukan kasturi.

Lalu sampai kapan praktek orang dalam akan berhenti. Sampai kita tak lagi bercelana dalam dan diganti dengan kafan.

 

🔥 5 Artikel Terbanyak Dibaca Minggu Ini

Bencana dan Perubahan Persepsi Masyarakat Pascabencana
Bencana dan Perubahan Persepsi Masyarakat Pascabencana
12 Jan 2026 • 155x dibaca (7 hari)
Sajadah yang Tertinggal di Seberang Lautan
Sajadah yang Tertinggal di Seberang Lautan
21 Jan 2026 • 137x dibaca (7 hari)
Lomba Menulis Ulang Tahun Potret
Lomba Menulis Ulang Tahun Potret
16 Jan 2026 • 125x dibaca (7 hari)
Belajar di Saat Dunia Berguncang
Belajar di Saat Dunia Berguncang
9 Jan 2026 • 97x dibaca (7 hari)
Pengaruh Internet dan Gadgets Bagi Masyarakat Kita
Pengaruh Internet dan Gadgets Bagi Masyarakat Kita
12 Mar 2018 • 91x dibaca (7 hari)
📝
Tanggung Jawab Konten
Seluruh isi dan opini dalam artikel ini merupakan tanggung jawab penulis. Redaksi bertugas menyunting tulisan tanpa mengubah subtansi dan maksud yang ingin disampaikan.
Share3SendShareScanShare
Don Zakiyamani

Don Zakiyamani

Penikmat kopi tanpa gula

Please login to join discussion
#Gerakan Menulis

Ulang Tahun POTRET dalam Sepi dan Senyap: 23 Tahun Menyalakan Api Literasi dari Pinggiran

Oleh Tabrani YunisJanuary 18, 2026
#Sumatera Utara

Kala Belantara Bicara

Oleh Tabrani YunisDecember 23, 2025
Puisi Bencana

Kampung- Kampung Menelan Maut

Oleh Tabrani YunisNovember 28, 2025
Artikel

Menulis Dengan Jujur

Oleh Tabrani YunisSeptember 9, 2025
#Gerakan Menulis

Tak Sempat Menulis

Oleh Tabrani YunisJuly 12, 2025

Populer

  • Gemerlap Aceh, Menelusuri Emperom dan Menyibak Goheng

    Gemerlap Aceh, Menelusuri Emperom dan Menyibak Goheng

    167 shares
    Share 67 Tweet 42
  • Inilah Situs Menulis Artikel dibayar

    159 shares
    Share 64 Tweet 40
  • Peran Coaching Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan

    146 shares
    Share 58 Tweet 37
  • Korupsi Sebagai Jalur Karier di Konoha?

    58 shares
    Share 23 Tweet 15
  • Lomba Menulis Agustus 2025

    52 shares
    Share 21 Tweet 13

HABA MANGAT

Haba Mangat

Lomba Menulis Ulang Tahun Potret

Oleh Redaksi
January 16, 2026
164
Haba Mangat

Tema Lomba Menulis Edisi Desember 2025

Oleh Redaksi
December 5, 2025
90
Haba Mangat

Tema Lomba Menulis November 2025

Oleh Redaksi
November 10, 2025
95
Postingan Selanjutnya
Membasuh Kesedihan

Membasuh Kesedihan

  • Kirim Tulisan
  • Program 1000 Sepeda dan Kursi roda
  • Redaksi
  • Disclaimer
  • Tentang Kami

© 2025 potretonline.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password? Sign Up

Create New Account!

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • Home
  • Artikel
  • Puisi
  • Sastra
  • Aceh
  • Literasi
  • Esai
  • Perempuan
  • Menulis
  • POTRET
  • Haba Mangat
  • Kirim Tulisan

© 2025 potretonline.com

-
00:00
00:00

Queue

Update Required Flash plugin
-
00:00
00:00