🔊
Dengarkan Artikel
Oleh Najli Azkia
Pelajar SMP Negeri 1 Bandar Dua, Pidie Jaya
Ya Allah
Engkau menciptakan segala isi bumi
Juga diri ini
Kepada Mu, Aku bertasbih
Bedoa dan bersujud
Sebagai bukti aku mensyukuri nikmatMu
Kau berikan kami nikmat iman
Nikmat Islam yang membimbing hidup
Menuju siratal mustaqin
Kau lindungi kami dalam setiap hela nafas dengan iman
Selamat dunia dan akhirat sebagai tujuan
Nikmatmu mengalir ke seluruh negeri
Kau taburkan cahaya mentari
Alam tumbuh subur dan lestari
Semua buat kami penghuni bumi
Namun kami bukan orang tahu mensyukuti apa yang telah kau beri
Maafkan kami yang tidak peduli
🔥 5 Artikel Terbanyak Dibaca Minggu Ini
Bencana dan Perubahan Persepsi Masyarakat Pascabencana
12 Jan 2026 • 155x dibaca (7 hari)
Sajadah yang Tertinggal di Seberang Lautan
21 Jan 2026 • 137x dibaca (7 hari)
Lomba Menulis Ulang Tahun Potret
16 Jan 2026 • 125x dibaca (7 hari)
Belajar di Saat Dunia Berguncang
9 Jan 2026 • 97x dibaca (7 hari)
Pengaruh Internet dan Gadgets Bagi Masyarakat Kita
12 Mar 2018 • 91x dibaca (7 hari)
📚 Artikel Terkait
📝
Tanggung Jawab Konten
Seluruh isi dan opini dalam artikel ini merupakan tanggung jawab penulis.
Redaksi bertugas menyunting tulisan tanpa mengubah subtansi dan maksud yang ingin disampaikan.




