🔊
Dengarkan Artikel

Mustiar Ar :
KUEJA LAGI SENJA INI
Biar disini saja
Mengeja nikmatmu
Disini bersama
kemiskinan diri
Kueja nikmatmu Tuhan’
TUNTUN AKU
Tuntun aku di malam
Ini pada kelammu
📚 Artikel Terkait
Ia menaburkan aura kenikmatan
Tuntun aku Ya Rabb
29 Mei 2022
BOCAH ITU
Bocah itu berkata lantang
Hoii, laut… di mana kau simpan
Bapa emak,bunda faridah_ku
Sahabat karibku
Pada rabbnya bocah itu berbisik;
Ya Rabb, aku ikhlas bapa emak
bersamamu
Ampuni segala dosa salahnya
Meulaboh, 2016
Mustiar Ar. Karya puisinya pernah dimuat di berbagai antologi puisi bersama sastrawan baik itu di Aceh mau pun yang di tingkat nasional dan internasional. seperti pada kumpulan puisi bebas melata edisi Singapura 2018. Selain menulis ia juga berkutat di dunia teater.
🔥 5 Artikel Terbanyak Dibaca Minggu Ini
Bencana dan Perubahan Persepsi Masyarakat Pascabencana
12 Jan 2026 • 155x dibaca (7 hari)
Sajadah yang Tertinggal di Seberang Lautan
21 Jan 2026 • 137x dibaca (7 hari)
Lomba Menulis Ulang Tahun Potret
16 Jan 2026 • 125x dibaca (7 hari)
Belajar di Saat Dunia Berguncang
9 Jan 2026 • 97x dibaca (7 hari)
Pengaruh Internet dan Gadgets Bagi Masyarakat Kita
12 Mar 2018 • 91x dibaca (7 hari)
📝
Tanggung Jawab Konten
Seluruh isi dan opini dalam artikel ini merupakan tanggung jawab penulis.
Redaksi bertugas menyunting tulisan tanpa mengubah subtansi dan maksud yang ingin disampaikan.






