🔊
Dengarkan Artikel

Halimah
Ramadhan…
Panasmu sungguh membakar raga
Hikmahmu menguatkan iman di dada
Rahmatmu menentramkan jiwa
Magfirahmu meluruhkan segala dosa
Nuzul Qur’anmu menerangi dunia
Lailatul Qadarmu lebih baik dari seribu bulan lainnya
Ramadhan…
Tunaikan segala ibadah dan kewajiban
📚 Artikel Terkait
Tabung segala amal shaleh penuh keiklasan
Tarawih dan tadarus Alquran diutamakan
Taubatan nasuha pasti dirindukan
Tawakal atas segala ketentuan
Tanda kita semua orang beriman
Ramadhan…
Raih kemenangan
Amal shaleh tunaikan
Muliakan hati, bersihlan harta
Alqur’an sandaran hidup kita
Do’akan kedua orang tua
Hidupkan roh imani
Akhirat tujuan hakiki
Nyawa tak kita yang memiliki
Bukit Sari Bulan, Agam 04-04-2022
🔥 5 Artikel Terbanyak Dibaca Minggu Ini
Bencana dan Perubahan Persepsi Masyarakat Pascabencana
12 Jan 2026 • 155x dibaca (7 hari)
Sajadah yang Tertinggal di Seberang Lautan
21 Jan 2026 • 137x dibaca (7 hari)
Lomba Menulis Ulang Tahun Potret
16 Jan 2026 • 125x dibaca (7 hari)
Belajar di Saat Dunia Berguncang
9 Jan 2026 • 97x dibaca (7 hari)
Pengaruh Internet dan Gadgets Bagi Masyarakat Kita
12 Mar 2018 • 91x dibaca (7 hari)
📝
Tanggung Jawab Konten
Seluruh isi dan opini dalam artikel ini merupakan tanggung jawab penulis.
Redaksi bertugas menyunting tulisan tanpa mengubah subtansi dan maksud yang ingin disampaikan.





