🔊
Dengarkan Artikel
Oleh Safira Revikya
Pelajar SMP Negeri 3 Ingin Jaya, Aceh Besar
Cakrawala nan indah
Membuatku teringat kepadamu
Sahabatku
Kau adalah jiwa dalam hati yang sunyi
Kau selalu temani hari-hariku
Menjadi teman di saat sedih
Mengubah warna kelam di kalbu
Merona mengikis rasa pedih
Ingatkah kala hujan deras?
Kita lalui bersama
Walau badai menghantam langit begitu keras
Kita tetap sahabat selamanya
Suka dan duka kita jalani bersama
Walau perjalanan kita masih belum ke ujung
Terima kasih wahai sahabat suka dan duka
🔥 5 Artikel Terbanyak Dibaca Minggu Ini
Bencana dan Perubahan Persepsi Masyarakat Pascabencana
12 Jan 2026 • 155x dibaca (7 hari)
Sajadah yang Tertinggal di Seberang Lautan
21 Jan 2026 • 137x dibaca (7 hari)
Lomba Menulis Ulang Tahun Potret
16 Jan 2026 • 125x dibaca (7 hari)
Belajar di Saat Dunia Berguncang
9 Jan 2026 • 97x dibaca (7 hari)
Pengaruh Internet dan Gadgets Bagi Masyarakat Kita
12 Mar 2018 • 91x dibaca (7 hari)
📚 Artikel Terkait
📝
Tanggung Jawab Konten
Seluruh isi dan opini dalam artikel ini merupakan tanggung jawab penulis.
Redaksi bertugas menyunting tulisan tanpa mengubah subtansi dan maksud yang ingin disampaikan.





