POTRET Online
  • Home
  • Artikel
  • Puisi
  • Sastra
  • Aceh
  • Literasi
  • Esai
  • Perempuan
  • Menulis
  • POTRET
  • Haba Mangat
  • Kirim Tulisan
No Result
View All Result
  • Home
  • Artikel
  • Puisi
  • Sastra
  • Aceh
  • Literasi
  • Esai
  • Perempuan
  • Menulis
  • POTRET
  • Haba Mangat
  • Kirim Tulisan
No Result
View All Result
POTRET Online
No Result
View All Result
  • Home
  • Artikel
  • Puisi
  • Sastra
  • Aceh
  • Literasi
  • Esai
  • Perempuan
  • Menulis
  • POTRET
  • Haba Mangat
  • Kirim Tulisan

SUKSES ITU, SEBUAH PILIHAN

RedaksiOleh Redaksi
August 9, 2021
🔊

Dengarkan Artikel

 

Oleh Rima Suryani

Mahasiswa Prodi Bimbingan dan Konseling, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, UIN Ar-Raniry, Banda Aceh

Kebanyakan dari  kita menganggap bahwa sukses atau lulus ujian merupakan takdir Allah yang telah ditetapkan pada diri kita. Demikian pula bahwa kegagalan adalah takdir yang telah ditetapkan oleh Allah pada diri kita. Secara prinsip, saya setuju dengan pendapat ini. Namun tentu saja kita tidak boleh berpikir hanya di situ saja. Sebab jika demikian cara berpikir kita, pada akhirnya akan berakibat pada dua hal, pertama, akan menyalahkan Allah dan kedua, akan melahirkan seorang yang mudah menyerah pada nasib, mudah putus asa, serta bersikap malas-malasan.

Sebenarnya sukses dan gagal adalah sebuah pilihan, yaitu apakah kita mau memilih jalan sukses atau jalan gagal. Sukses dan gagal adalah pilihan masing-masing setiap individu dan hal itu ditentukan oleh sikap kita masing-masing.

📚 Artikel Terkait

Berkacalah

🚩SELAMAT PAGI MERAH PUTIH

Denny JA: Cahaya di Tengah Keberagaman

Perjuangan Perempuan Melawan Ketidakadilan

Kita biasanya terlalu cepat menyerahkan semuanya pada takdir,  sehingga kita cenderung mudah menyerah pada nasib. Kita tidak boleh menyerah pada nasib dan takdir,  jika kita belum mencoba dan berupaya dengan sekeras mungkin.

Saya ada contoh kecil sebagai usaha kita dalam mencapai sesuatu. Misalnya dengan  bersepeda. Cara agar bisa menaiki sepeda yaitu dengan cara kita belajar naik sepeda. Kita ambil sepada, lalu naik, kayuh, dan jatuh lagi. Kemudian kita ambil lagi sepeda itu, lari, naik, kayuh, dan jatuh lagi. Begitu seterusnya, sehingga kita bisa mengendarainya. Begitu pula jika kita melakukan usaha keras, maksimal, dan optimal untuk mencapai keinginan kita itu.

Jangan pernah menyerah selangkah pun, karena kebanyakan orang gagal tidak menyadari betapa dekatnya mereka ketitik sukses. Dalam setiap proses, di situlah takdir itu Allah tetapkan. Namun adakalanya kita sudah berusaha maksimal menurut kita, namun masih juga gagal. Itu artinya, kita belum melaksanakan suatu hal secara sempurna, atau masih ada hal yang kurang, atau bisa juga salah dalam menyikapinya. Karena bisa jadi, apa yang baik menurut kita belum tentu baik menurut Allah SWT. Oleh karena itu, maka bergerak lah terus jangan pernah berhenti. Di saat kita telah sampai di langkah yang ke 99, dan kita terasa mulai jenuh dan memutuskan untuk berhenti, maka ingatlah, bisa jadi satu langkah ke depan setelah itu langkah ke 100 kita untuk sukses.

Kuncinya ialah, bahwa sukses itu sebuah pilihan. Apakah kita berhenti pada saat belum mencapainya atau kita akan terus melangkah hingga mencapai apa yang kita inginkan.

Selamat memilih dan teruslah melangkah!

 

Salam Mahasiswi

Rima Suryani

🔥 5 Artikel Terbanyak Dibaca Minggu Ini

Bencana dan Perubahan Persepsi Masyarakat Pascabencana
Bencana dan Perubahan Persepsi Masyarakat Pascabencana
12 Jan 2026 • 155x dibaca (7 hari)
Sajadah yang Tertinggal di Seberang Lautan
Sajadah yang Tertinggal di Seberang Lautan
21 Jan 2026 • 137x dibaca (7 hari)
Lomba Menulis Ulang Tahun Potret
Lomba Menulis Ulang Tahun Potret
16 Jan 2026 • 125x dibaca (7 hari)
Belajar di Saat Dunia Berguncang
Belajar di Saat Dunia Berguncang
9 Jan 2026 • 97x dibaca (7 hari)
Pengaruh Internet dan Gadgets Bagi Masyarakat Kita
Pengaruh Internet dan Gadgets Bagi Masyarakat Kita
12 Mar 2018 • 91x dibaca (7 hari)
📝
Tanggung Jawab Konten
Seluruh isi dan opini dalam artikel ini merupakan tanggung jawab penulis. Redaksi bertugas menyunting tulisan tanpa mengubah subtansi dan maksud yang ingin disampaikan.
Share2SendShareScanShare
Redaksi

Redaksi

Majalah Perempuan Aceh

Please login to join discussion
#Gerakan Menulis

Ulang Tahun POTRET dalam Sepi dan Senyap: 23 Tahun Menyalakan Api Literasi dari Pinggiran

Oleh Tabrani YunisJanuary 18, 2026
#Sumatera Utara

Kala Belantara Bicara

Oleh Tabrani YunisDecember 23, 2025
Puisi Bencana

Kampung- Kampung Menelan Maut

Oleh Tabrani YunisNovember 28, 2025
Artikel

Menulis Dengan Jujur

Oleh Tabrani YunisSeptember 9, 2025
#Gerakan Menulis

Tak Sempat Menulis

Oleh Tabrani YunisJuly 12, 2025

Populer

  • Gemerlap Aceh, Menelusuri Emperom dan Menyibak Goheng

    Gemerlap Aceh, Menelusuri Emperom dan Menyibak Goheng

    167 shares
    Share 67 Tweet 42
  • Inilah Situs Menulis Artikel dibayar

    159 shares
    Share 64 Tweet 40
  • Peran Coaching Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan

    146 shares
    Share 58 Tweet 37
  • Korupsi Sebagai Jalur Karier di Konoha?

    58 shares
    Share 23 Tweet 15
  • Lomba Menulis Agustus 2025

    52 shares
    Share 21 Tweet 13

HABA MANGAT

Haba Mangat

Lomba Menulis Ulang Tahun Potret

Oleh Redaksi
January 16, 2026
164
Haba Mangat

Tema Lomba Menulis Edisi Desember 2025

Oleh Redaksi
December 5, 2025
90
Haba Mangat

Tema Lomba Menulis November 2025

Oleh Redaksi
November 10, 2025
95
Postingan Selanjutnya

Membuka Gerbang Masa Depan Melalui BK

  • Kirim Tulisan
  • Program 1000 Sepeda dan Kursi roda
  • Redaksi
  • Disclaimer
  • Tentang Kami

© 2025 potretonline.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password? Sign Up

Create New Account!

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • Home
  • Artikel
  • Puisi
  • Sastra
  • Aceh
  • Literasi
  • Esai
  • Perempuan
  • Menulis
  • POTRET
  • Haba Mangat
  • Kirim Tulisan

© 2025 potretonline.com

-
00:00
00:00

Queue

Update Required Flash plugin
-
00:00
00:00